Kawan,meneruskan informasi dari dapodikdasmen bahwa, Pada Aplikasi Dapodikdasmen versi 2016C yang telah dirilis, telah dilakukan pembenahan dan pembaruan yang cukup signifikan.
Beberapa pembaruan yang dilakukan meliputi banyak berhubungan dengan perlakuan dan tata cara pengisian data rombongan belajar dan pembelajaran.
Terjadi perubahan perlakuan dan tata cara pengisian data untuk SMA yang telah menerapkan Kurikulum 2013, khususnya untuk perlakuan lintas Minat. Perubahan perlakuan ini dilakukan untuk meningkatkan validasi data pembelajaran kaitannya dengan transaksional PTK yang membutuhkan penghitungan jam mengajar dan juga memvalidasi jumlah jam belajar siswa.
Panduan selengkapnya pengisian data lintas minta ini dapat diunduh pada lampiran berita ini. Untuk itu dihimbau kepada sekolah khususnya SMA yang telah menerapkan Kurikulum 2013 untuk segera dapar melakukan penyesuaian.
Panduan pengisian lintas Minat dapat diunduh pada link dibawah ini:
Semoga dapat dijadikan informasi, Salam Gudang Siki
Rekomendasi:
- Bagaimana cara mengisi mata pelajaran lintas minat di… Halo rekan rekan operator SMK, mungkin ada masalah pengisian dapodik…
- Tips membuat rombel kelas 10 sekolah SMK/SMA Kurikulum 2013… Sahabat Gudang Siki, karena ada beberapa pertanyaan dari rekan operator…
- Rilis Pembaruan / update Aplikasi Dapodik 2017 a untuk SMA… Meneruskan informasi dari dapodikdasmen serta informasi bagi kawan-kawan operator SMA…
- Pengelompokkan Mata Pelajaran Peminatan SMA KTSP dan SMA K13… Pada Aplikasi Dapodik SMA-SMK v.8.4.0 untuk entryan Mata Pelajaran hanya…
- Informasi Penambahan Waktu Cut Off Pengisian Instrumen… Salam GudangSiki, Meneruskan Informasi bahwa Penambahan Waktu Cut Off Pengisian…
- cara pengisian MOU SMK yang sudah diinput tetapi selalu… Kawan, gudang siki sekalian, untuk pengisian MOU SMK yang sudah…
- UPDATE PENGISIAN JJM KEPALA SEKOLAH DAPODIK 2018 Kawan sedikit informasi mengenai UPDATE PENGISIAN JJM KEPALA SEKOLAH DAPODIK…
- cara pengisian data MOU / kerjasama di aplikasi dapodik,… Pada kesempatan kali ini, sedikit share tentang pengisian data MOU…
- Seputar Pengisian Program Indonesia Pintar (PIP) di Aplikasi… Salam hangat buat rekan-rekan operator sekolah seluruh Indonesia. Kali ini…
- optimalisasi informasi VERVALSP ATRIBUT pada lembaga-lembaga… Ekosistem pendidikan memberikan laman baru yang berkaitan dengan verval sp,…
- Pada saat registrasi baik online maupun offline, muncul… Kawan, Untuk Satuan Pendidikan yang mengalami kendala Username dan Password…
- Informasi Batas Waktu Sinkronisasi Aplikasi Dapodik 2016c… Kawan, sekedar mengingatkan untuk mengingat, Batas Waktu Sinkronisasi Aplikasi Dapodik…