Info dari Bpk Mendikbud Prof. Muhadjir Effendy, MAP terkait dunia pendidikan 21 Oktober 2016

Posted on
Salam GudangSiki, meneruskan informasi dari group pada dapodikdasmen fb bahwa Hasil pertemuan dengan Mendikbud Prof. Muhadjir Effendy, MAP, Hari/tgl: Jumat, 21 Oktober 2016 pk 07.45 – 09.00 dengan hasil dan ringkasan sebagai berikut :


1. Jenjang SD dan SMP adalah fondasi anak dalam dunia pendidikan
2. Implikasi : Merubah visi & mandset Kepsek, Komite Sekolah dan Guru
3. Kepsek tidak boleh mengajar, tetapi sebagai manajer dan inspirator
4. Pembangunan Karakter di SMP
5. Guru di sekolah minimal 8 jam dan hari Sabtu libur untuk hari keluarga
6. Full day school
7. Guru tidak boleh membawa pekerjaan kerumah dan siswa juga tidak boleh ada PR
7. Menyiapkan Manajemen berbasis sekolah & partisipasi masyarakat
8. Tidak ada LKS
9. Tidak ada PTK untuk kenaikan pangkat
10. Guru adalah : real kurikulum
11. Guru adalah : profesi ahli, tanggungjawab sosial dan rasa kesejawatan.
12. Taman Budaya di sekolah sebagai sumber belajar.
Itulah info dari Pak Menteri, pesan beliau tolong d share.
 

Semoga bermanfaat, Salam GudangSiki

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *